Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

KONSTRUKSI PEMBERITAAN TENTANG KECELAKAAN SETYA NOVANTO (Analisis Framing Pan dan Kosicki dalam Pemberitaan Tentang Kecelakaan Setya Novanto Pada Media Online Kompas.com dan Liputan6.com)

Alfian, Catur Sandy and Burhanudin, Burhanudin and Nurjuman, Husnan (2019) KONSTRUKSI PEMBERITAAN TENTANG KECELAKAAN SETYA NOVANTO (Analisis Framing Pan dan Kosicki dalam Pemberitaan Tentang Kecelakaan Setya Novanto Pada Media Online Kompas.com dan Liputan6.com). Lainnya thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI-KONSTRUKSI PEMBERITAAN TENTANG KECELAKAAN SETYA NOVANTO - Copy.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Catur Sandy Alfian. NIM.6662130632. Skripsi Pembingkaian berita tentang kecelakaan Setya Novanto di media online Kompas.com dan Liputan6.com. Pembimbing I: Burhanuddin Mujtaba, SE. M.Si dan Pembimbing II: Husnan Nurjuman, S. Ag. M. Si Berita tentang kecelakaan Setya Novanto mendapat sorotan public karena dianggap kontroversial oleh beberapa pihak dan syarat akan kepentingan politik. Sebagian pihak menganggap kecelakaan itu adalah sebuah rekayasa Setya Novanto agar terbebas dari kasus korupsi yang sedang menimpanya. Dalam penelitian ini, media massa yang digunakan adalah media online yaitu Kompas.com dan Liputan6.com. Penelitian ini menggunakan Teori Kontsruksi Realita Sosial dengan metode Analisis Framing Zhondang Pan dan Gerald M Kosicki. Paradigma yang dipakai dalam penelitian ini menggunakan paradigma konstruktivis dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Framing yang dilakukan oleh Kompas.com merupakan framing dengan sudut pandang pihak ketiga yaitu saksi, ahli dan juga kepolsian, sedangkan Liputan6.com Framing kasus ini dengan membuat judul yang fenomenal. Kata Kunci: Framing, Media Online, Pan dan Kosicki, Setya Novanto

Item Type: Thesis (Lainnya)
Additional Information: Catur Sandy Alfian. NIM.6662130632. Skripsi Breaking News About The Setya Novanto Accident In The Online Media Kompas.com And Liputan6.com. Pembimbing I: Burhanuddin Mujtaba, SE. M.Si dan Pembimbing II: Husnan Nurjuman, S. Ag. M. Si News of the Setya Novanto accident was highlighted by the public because it was considered controversial by some parties and conditions for political interests. Some parties consider the accident was an engineering Setya Novanto to be free from corruption cases that were befallen. In this study, the mass media used are online media namely Kompas.com and Liputan6.com. This study uses the Construction Theory of Social Reality using the Zhondang Pan and Gerald M Kosicki Framing Analysis method. The paradigm used in this study uses a constructivist paradigm with a qualitative approach. The results showed that the Framing carried out by Kompas.com was framing with the viewpoint of third parties namely witnesses, experts and policemen, while Liputan6.com Framing this case by making a phenomenal title. Keywords: Framing, Media Online, Pan and Kosicki, Setya Novanto
Subjects: Communication > Communication (General)
Divisions: 06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > 70201-Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Admin Eprints Untirta
Date Deposited: 03 May 2019 07:15
Last Modified: 03 May 2019 07:15
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/1321

Actions (login required)

View Item View Item